Bantu Petani, Pemdes Bonelalo Salurkan 16 Mesin Pencacah Nilam dan 34 Mesin Semprot
PANDUANRAKYAT, BUTON-Pemerintah Desa Bonelalo, Kecamatan Lasalimu, Kabupaten Buton, Sultra menyalurkan bantuan alat dan mesin pertanian yaitu alat pencacah nilam dan alat penyemprotan hama maupun pupuk...